Musik Ansambel
Musik Ansambel
musik
ansambel adalah sajian musik yang dilakukan secara bersama-sama, yang
menggunakan satu jenis alat musik (Ansambel sejenis) atau berbagai jenis alat
musik (Ansambel campuran).
1. Pembagian jenis alat musik
berdasarkan bunyinya :
a. Chordophone : alat musik yang sumber
bunyinya berasal dari senar atau dawai. Contoh :
·
Gitar
·
Biola
·
Sasando
·
Rebab
·
Harpa
·
Piano
b. Aerophone : alat musik yang sumber
bunyinya berasal dari udara yang bergetar. Contoh:
·
Pianika
·
Suling
·
Saxophone
·
Trombone
·
Clarinet
c. Membranophone : alat musik yang
sumber bunyinya berasal dari selaput tipis berupa kulit atau kulit sintetis.
Contoh :
·
Gendang
·
Tifa
·
Timpani
·
Rebana
d. Ideophone : alat musik yang sumber
bunyinya berasal dari badan alat itu sendiri. Contoh:
·
Angklung
·
Kolintang
·
Gambang
kenong
·
Bonang
·
Gong
e. Elektrophone : alat musik yang sumber
bunyinya berasal dari adanya aliran-aliran listrik. Contoh :
·
Gitar
listrik
·
Keyboard
·
Piano
listrik
2. Pembagian jenis alat musik
berdasarkan cara memainkannya :
a. Ditiup, contohnya :
·
Rekorder
·
Trompet
·
Clarinet
b. Dipetik, contohnya :
·
Gitar
·
sasando
·
Kecapi
c. Dipukul, contohnya :
·
Drum
·
Kolintang
·
Gendang
d. Digesek, contohnya :
·
Biola
·
Rebab
·
Cello
3. Pembagian jenis alat musik
berdasarkan fungsinya dalam Rergela :
a. Alat musik melodis : alat musik yang digunakan
untuk memainkan rangkaian nada-nada / melodi sebuah lagu. Contoh :
·
Suling
·
Trompet
·
Pianika
b. Alat musik ritmis : alat musik yang
dalam permainannya memberikan irama (ritme) tertentu dalam pergelaran musik.
Contoh :
·
Gendang
·
Rebana
·
Gong
c. Alat musik harmonis (alat musik
soliter) : alat musik yang dalam permainan lebih berperan sebagai pembawa
panduan nada (akor). Contoh :
·
Pianika
·
Piano
·
Gitar
Komentar
Posting Komentar